Dilantik, Penegak Bantara SMAN 2 Pinrang

By Muhammad Rais 30 Mei 2020, 18:08:15 WIB Organisasi
Dilantik, Penegak Bantara SMAN 2 Pinrang

Gambar : Pelantikan Bantara sebanyak 35 orang


Dilantik, Penegak Bantara SMAN 2 Pinrang

Ambalan Madani SMA Negeri 2 Pinrang melaksanakan pelantikan Penegak Bantara sebanyak 35 orang.

Dalam acara ini hadir 3 orang pelatih dari Kwarcab Gerakan Pramuka, kakak Bahar Mani yang juga Sekretaris Kwarcab, Luqman Hakim dan kakak Hamsiah beserta Dewan Kerja Cabang serta dari Kwartir Ranting Duampanua.

Pelantikan ini berlangsung hikmat serta penuh dengan rasa kekeluargaan. Usai pelantikan, Kakak Sekretaris Kwarcab Pinrang yang akrab disapa kak Baharman itu menyampaikan, kepada penegak yang baru dilantik bahwa jenjang ini merupakan tingkatan pertama di tingkat penegak.

Namun, tanggung jawab yang baru saja anda pundak, kata Kak Bagaimana, cukup berat tetapi sangat mulia. Kak Baharmnan juga menyampaikan rasa bangga terhadap Ambalan Madani Gudep SMA Negeri 2 Pinrang ini karena peserta yang dilantik cukup bnyak




Write a Facebook Comment

Komentar dari Facebook

View all comments

Write a comment


Principal

Kepala UPT. SMAN 2 PINRANG
ABDUL WAHID, S.Pd., M.Pd.

Administrator

Kepala Laboratorium Komputer
UPT. SMAN 2 PINRANG

Muhammad Rais

Kalender Pendidikan

Foto Kegiatan

Organisasi Siswa

    OsisPramukaorgaorga1orga2Orga3